Keharmonisan keluarga adalah dambaan setiap orang, dari anak-anak, orang
tua dan semua anggota keluarga yang ada. Hanya saja perlu di ingat bahwa banyak
diantara kita yang tinggal bersama keluarga yang kurang harmonis dan membuat
kehidupan ita seperti mimpi buruk yang menakutkan. Sering kali terjadi
pertengkaran dan saling bersikukuh dengan pendapat masing-masing, anak yang
tidak mau diatur, orang tua yang selalu bertengkar tentang masalah yang mungkin
tidak dimengerti oleh si anak. Bagi Anda yang mengalami masalah tersebut,
inilah informasi mengenai cara mengatasi masalah keluarga.
Bila Anda
mendapati kedua orang tua atau antara anak dan orang tua sering bertengkar,
Anda harus bisa menyelesaikannya dengan baik, ada beberapa cara mengatasi masalah keluarga yang bisa
Anda coba untuk mendapatkan penyelesaian atas masalah tersebut dan berikut
adalah langkah-langkah yang bisa diambil.
Tempatkan diri Anda pada posisi yang Dewasa
dan Bijaksana
Jika Anda seorang ayah, hendaknya Anda harus bersikap
lebih dewasa dari anggota keluarga yang lain. sebuah keluarga akan harmonis
bila memiliki seorang ayah yang penyayang, seorang ayah yang mau peduli dengan
kehidupan keluarga.
Namun bila Anda seorang ibu, ada baiknya Anda mau
mengalah demi keluarga Anda, keharmonisan keluarga bisa membuat anak-anak
merasa nyaman dan ini adalah hak anak untuk mendapatkan kebahagiaan.
Dan bila posisi Anda sebagai anak, cobalah untuk menjadi
anak yang baik, yang berbakti pada orang tua dan berikan mereka pengertian
bahwa Anda ingin keluarga lebih harmonis tanpa pertengkaran.
Supaya
bisa menjadi dewasa dan bijaksana, and abisa coba metode yang saya kembangkan
ini, sebuah metode untuk bisa rileks dna tenag dalam setiap kondisi, ini adlah
sebuah tips untuk bisa dewasa dan bijaksana dalam menghadapi masalah yang dihadapi.
Ini metodenya : Rileksasi
Energi
Cari solusi atas masalah yang ada
Setelah itu Anda juga harus mencari solusi atas masalah
yang ada, karena dengan solusi yang tepat Anda bisa mendapatkan kunci atau
jalan keluar dari setiap masalah yang ada. Bicarakan bersama-sama dan pastikan
Anda bersama keluarga saling mengerti satu sama lain.
Salah satu artikel saya berikut ini membahas
mengenai cara Mengatasi
Masalah Keluarga Broken Home
Belajar untuk saling menghargai
Cara mengatasi masalah keluarga yang terakhir
adalah dengan saling menghargai sesama anggota keluarga, mengerti kesibukan
masing-masing dan mengerti bahwa setiap anggota keluarga pun ingin
diperhatikan.
Berikut ini adalah beberapa testimoni dari para peserta program kami yang bisa meningkatkan keharmonisan dalam keluarganya.
Perhatian kecil dari satu anggota dengan anggota keluarga yang lain bisa
membuat hubungan rumah tangga semakin harmonis dan bisa menciptakan kehidupan
yang bahagia. Semoga kalian semua yang masih memiliki masalah bisa mengatasi
masalah keluarga dengan baik dan bijak.
0 comments:
Posting Komentar