Untaian kata bermakna mengenai - Menghilangkan pikiran negatif 1

Menghilangkan pikiran negatif adalah dengan cara menganggap pikiran negatif itu sebagai musuh kita sendiri, dan sahabat terbaik adalah pikiran positif kita sendiri. Pikiran akan menjadi lebih baik daripada seorang DOKTER, atau seorang BANKIR atau juga seorang TEMAN kepercayaan. Juga bisa jadilebih berbahaya daripada seorang PENJAHAT. Punya pikiran baik saja tidak cukup, kita harus bisa menggunakannnya...

Mencari tujuan hidup

Mencari tujuan hidup adalah sebuah hal yang kelihatannya sepele, dan ada beberapa orang yang speertinya tidak butuh mengerti. Tapi sebenarnya Tujuan hidup ini adalah sesuatu yang menjadi dasar bagi kita dalam menghadapi kehidupan. Mungkin juga karena terkadang hidup hanya dijalani  selayaknya, pun Saudara belum tentu menginginkannya untuk hidup Saudara. Jika Saudara tidak tahu apa yang sebenarnya...

Cara Meningkatkan percaya diri 1

Cara meningkatkan percaya diri adalah sebuah cara yang banyak dicari oleh orang orang yang yang ingin meningkatkan kualitasnya dalam bersosialisasi, sehingga nantinya didapatkan banyak kebaikan, misalnya rezeki dan pasangan hidup. Rendah Diri, jika dibiarkan, seperti efek bola salju. Semakin lama akan semakin parah. Oleh...

cara menenangkan pikiran

Cara menenangkan pikiran dari banyaknya masalah yang kita hadapi sehari hari adalah dengan cara merubah cara pandang kita mengenai apa yang sedang terjadi pada kehidupan kita ini. Kenapa mengubah cara pandang terhadap masalah bisa menenang pikiran? Kenapa mengubah cara pandang adalah sebuah cara menenangkan pikiran yang...