Apakah yang dimaksud dengan ketenangan? dan bagaimana cara mendapatkan ketenangan dalam hidup ini?
Sesuai dengan Topik Acara Rileksasi Penghapusan Energi Negatif pada tanggal 3 Februari 2015, maka kali ini kita akan membahas mengenai apa yang dimaksud dengan ketenangan.
Link Program : Rileksasi Penghapusan Energi Negatif
Link Program : Rileksasi Penghapusan Energi Negatif
Ketenangan bukanlah sebuah kondisi yang relatif, jika kita bisa masuk dalam kondisi yang kita sukai, misalnya kita mendpaatkan apa yang kita inginkan, dalak kehidupan. Jika rezeki kita sedang banyak, maka di saat itulah kita bisa tenang. Tapi jika yang terjadi adalah kebalikannya maka kita akan selalu bingung. Apakah seperti itu?
Tentunya tidak.
Ketenangan menurut adalah sebuah kondisi dimana kita bisa terhubung kepada salah satu bagian dalam jiwa kita, yaitu jiwa tenang. Dalam kondisi ini kita bisa membedakan mana yang harus dilakukan, mana yang tidak, mana yang EGO, mana yang KEINGINAN, mana yang AMARAH.
EGO, AMARAH dan KEINGINAN tidaklah dapat dihilangkan dari hidup kita, yang ebnar adalah kita harus mengaturnya dengan baik.
Setelah itu, kita harus bisa melampaui pikiran, sehingga kita tidak lagi dikendalikan oleh pikiran, bertindak tanpa sadar. Baik yang pikiran atau tindakan POSITIF ataupun yang NEGATIF.
Apa saja yang bisa didapat dalam kondisi tenang? salah satunya adalah FISIK yang menjadi lebih baik kinerjanya, organ organ tubuh akan kembali bekerja ke defaultnya, dan menyembuhkan segala masalah fisik yang ada.
Kemudian Pikiran akan menjadi lebih mudah diatur, tidak lagi liar.
Acara yang rutin kami adakan setiap minggunya ini adalah sebuah acara yang mengajarkan cara menuju KETENANGAN melalui metode yang paling mudah dan gampang.
Di link berikut ini anda akan dapatkan Tata Cara Rileksasi Energi