Tips Menghilangkan Stres

Seringkali kita menghadapi sebuah kondisi dimana kita menjadi stres, baik itu kondisi dalam keluarga, dalam pekerjaan, ataupun dalam pergaulan atau sosialisasi kita dengan teman, kerabat dan rekan kerja. Kondisi stres tersbeut perlu kita sikapi dengan baik sehingga stress yang kita alami tidak berlarut larut. Bagaimanakah cara atau tips menghilangkan stres?



Tips menghilangkan stres dengan menggunakan energi sebenarnya mudah saja. Agar stres bisa kita hilangkan maka kita harus memahami dari mana sumber stres ini berasal.

Stres berasal dari otak yang berpikir terlalu keras. Apa yang dipikirkan? Sebagian besar adalah sebuah hal yang diluar ekspektasi kita, misalnya saja kita menginginkan sesuatu, namun apa yang tidak terjadi diluar ekspektasi kita terhadap keinginan tersebut. Ketika itulah kerja otak akan menjadi sangat berat, bukan saja otak yang bekerja berat, namun juga dengan jiwa.

Ada juga yang menggunakan otak tanpa henti untuk berpikir mencari solusi atas sebuah masalah atau pekerjaan. Karena otak digunakan untuk berpikir secara nonstop tanpa henti maka otak mengalami kelelahan. Ketika kelelahan inilah fungsi otak untuk memaintenance bagian atau fungsi dasar tubuh menjadi terganggu. Fungsi dasar tubuh ini misalnya sistem metabolisme, sistem kerja jantung, dll.

Setelah kita paham mengenai kenapa kondisi stres ini bisa muncul barulah kita bisa mulai untuk mencari cara atau tips menghilangkan stres.

Tips menghilangkan stres dengan mudah adalah dengan cara Rileksasi Energi. Rileksasi energi membuat otak aau pikiran bisa beristirahat sejenak dan melepas ketegangan yang ada. Frekuensi otak yang kacau bsa distabilkan dan bisa masuk ke gelombang otak yang biasanya kita dapatkan ketika kita sedang rileks atau malah sedang tidur.

Jika tanpa energi maka hal tersebut sangatlah susah dilakukan, namun dengan energi akan sangat mudah. Energi akan membawa gelombang otak kita ke gelombang yang tepat.

Kita akan mulai bisa memahami sebab musababnya kenapa kita stres. Kita akan mulai melihat sebuah hal yang tidak kita dapatkan ketika kita sedang stres, ada sudut pandang yang berbeda yang bisa kita pahami.

Ini Langkah langkah atau tips menghilangkan stres dengan energi
  1. Carilah kondisi yang paling nyaman yang bisa anda dapatkan pada saat stres terjadi. Bisasambil duduk atau jika memungkinkan sambil berbaring.
  2. Jangan berpatokan dengan koondisi yang sudah anda lakukan sebelumnya, misalnya saja anda terbiasa untuk rileks dnegan cara berbaring, nah, bisakah anda berbaring ketika sedang di tempat bekerja? Tentu sangat sulit bukan.
  3. Cobalah untuk merilekskan anggota tubuh. Lakukan selama 2 menit
  4. Rasakan satu demi satu bagian tubuh anda, bisa dicoba dimulai dari ujung-ujung jari tangan dan kaki. Lakukan selama 2 menit
  5. Kemudian aturlah nafas dengan cara yang paling nyaman menurut anda sendiri, anda tidak usah terlalu lama menahan nafas, atau terlalu cepat. Biasa saja. Lakukan selama 3 menit.
  6. Kemudian cobalah untuk menikmati suasana yanga da di sekitar anda, nikmatilah suara suara yang ada, kemudian bau bauan, atau apapun yang anda lihat. Cobalah untuk menikmati apapun yang ada, bahkan nikmati juga pikiran anda sendiri. Biarkan saja mengalir apa adanya. Lakukan selama kurang lebih 5 menit.  
  7. Jangan mencoba untuk fokus dengan sebuah hal.
  8. Kemudian dalam hati ucapkan lah Rileks…Tenang…Damai
  9. Kata Rileks-Tenang-Damai ini sudah kami setting dengan program energi yang tepat sehingga bisa membawa anda masuk ke kondisi tenang dengan mudah
  10. Untuk mengakhiri Rileksasi Energi ini anda bisa lakukan perlahan lahan saja.
  11. Mulailah dari menggerakkan perlahan lahan ujung jari tangan dan kaki
  12. Kemudian gerakkan bagian bagian tubuh yang lain.
  13. Barulah kemudian pada saat akhir, jika anda memejamkan mata, bukalah mata perlahan lahan saja

Anda bisa mulai melatih Rileksasi Energi ini dengan intensitas 3x sehari, pagi ketika bangun tidur, tengah hari dan akhir hari ketika anda akan tidur.

Inilah Tips menghilangkan stres dengan mudah. Jika anda menginginkan cara lain yang lebih efektif maka anda bisa mengikuti program penghapusan energi negatif yang secara rutin kami adakan.

Stres akan membuat energi negatif mulai menempel dalam sistem tubuh kita. Nah jika energi negatif ini dihilangkan maka pikiran dan jiwa kita akan menjadi lebih fresh.


Klinik masterkoePINK
HP : 0812 9797 3166
W.A : 0896 3987 8115
BBM : 52C5F8B7

Alamat Klinik masterkoePINK :
Graha Azarine. Jl.Raya Candi Gebang - Wedomartani, Sleman - Yogyakarta
Peta Lokasi di GOOGLE MAPS silahkan klik link berikut ini :masterkoePINK

Buka Tiap hari Senin sampai Jumat , 
Jam 12:00 - 20:00 WIB